Visitasi dan pendampingan pembelajaran berdeferiansi di SMK PERINTIS 29-01 Semarang dilaksanakan pada Hari Jumat, 14 Oktober 2022  Oleh Pengawas yaitu Dr. Ahlis Qoidah Noor, S.Pd., M.Pd membahas tentang Pembelajaran Deferiansi pada kurikulum Merdeka Belajar. Didalamnya membahas mengenai berbagai komponen-komponen yang ada didalam pengadministrasian kurikulum merdeka,  tipe belajar peserta didik, dan peserta didik yang kurang berkompeten diberikan pembimbingan, pendampingan, remidi dan tutor sebaya.

Differentiated Instruction :

  1. Proactive
  2. A Combination
  3. Qualitative
  4. Assesment
  5. Multiple Approeties
  6. Students Centered Learning
  7. Dynamic
  8. Organized and Planned

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *